KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Kementerian Perempuan dan Keluarga Malaysia, Senin (30/3) mengunggah beberapa kiat di media sosial tentang cara menghindari pertengkaran dalam rumahtangga selama Perintah Kontrol Gerakan. Tapi, unggahan di Facebook dan Instagram tersebut akhirnya Kementerian Perempuan dan Keluarga Malaysia cabut sehari kemudian, Selasa (31/3), setelah menuai banyak protes termasuk dari lembaga swadaya masyarakat lokal. "Jika Anda melihat suami Anda melakukan tugas dengan cara yang berbenturan dengan metode Anda sendiri, jangan mengomel," kata Kementerian Perempuan dan Keluarga Malaysia dalam unggahan yang sudah mereka hapus.
Ini tip hindari pertengkaran suami istri dari Malaysia yang tuai kritik
KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Kementerian Perempuan dan Keluarga Malaysia, Senin (30/3) mengunggah beberapa kiat di media sosial tentang cara menghindari pertengkaran dalam rumahtangga selama Perintah Kontrol Gerakan. Tapi, unggahan di Facebook dan Instagram tersebut akhirnya Kementerian Perempuan dan Keluarga Malaysia cabut sehari kemudian, Selasa (31/3), setelah menuai banyak protes termasuk dari lembaga swadaya masyarakat lokal. "Jika Anda melihat suami Anda melakukan tugas dengan cara yang berbenturan dengan metode Anda sendiri, jangan mengomel," kata Kementerian Perempuan dan Keluarga Malaysia dalam unggahan yang sudah mereka hapus.