KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun Baru Islam akan jatuh pada hari Minggu (1/9). Hal ini berarti, akan ada banyak perayaan yang dilakukan masyarakat Indonesia untuk menyambut 1 Muharram 1441 H. Percampuran budaya masing-masing daerah dengan ajaran agama islam, menciptakan tradisi unik untuk merayakan tahun baru islam tersebut. Dilansir dari TribunTravel, berikut 7 tradisi unik menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharram di Indonesia : 1. Kirab Kebo Bule
Ini tradisi-tradisi unik menyambut tahun baru Islam 1 Muharram di Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun Baru Islam akan jatuh pada hari Minggu (1/9). Hal ini berarti, akan ada banyak perayaan yang dilakukan masyarakat Indonesia untuk menyambut 1 Muharram 1441 H. Percampuran budaya masing-masing daerah dengan ajaran agama islam, menciptakan tradisi unik untuk merayakan tahun baru islam tersebut. Dilansir dari TribunTravel, berikut 7 tradisi unik menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharram di Indonesia : 1. Kirab Kebo Bule