KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Meski pasar masih dilanda volatilitas, masih banyak perusahaan-perusahaan yang berencana untuk mencatatkan diri di Bursa Efek Indonesia (BEI). Hingga saat ini, ada 22 perusahaan mengantre untuk IPO di BEI. "Ada sekitar 22 perusahaan yang akan mencatatkan diri di BEI hingga akhir tahun yang akan datang," kata I Gede Nyoman Yetna, Jumat (7/9). Nyoman menyebut beberapa perusahaan yang baru saja melakukan mini expose seperti PT Jaya Bersama Indo Tbk yang akan mencatatkan diri dengan buku Maret 2018 dan PT Dewata Freight International Tbk yang akan mencatatkan diri dengan menggunakan buku April 2018.
Inilah 22 perusahaan yang mengantre IPO di BEI tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Meski pasar masih dilanda volatilitas, masih banyak perusahaan-perusahaan yang berencana untuk mencatatkan diri di Bursa Efek Indonesia (BEI). Hingga saat ini, ada 22 perusahaan mengantre untuk IPO di BEI. "Ada sekitar 22 perusahaan yang akan mencatatkan diri di BEI hingga akhir tahun yang akan datang," kata I Gede Nyoman Yetna, Jumat (7/9). Nyoman menyebut beberapa perusahaan yang baru saja melakukan mini expose seperti PT Jaya Bersama Indo Tbk yang akan mencatatkan diri dengan buku Maret 2018 dan PT Dewata Freight International Tbk yang akan mencatatkan diri dengan menggunakan buku April 2018.