KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Seiring bertambahnya usia, wanita akan mengalami menopause. Gejala menopause mulai muncul biasanya setelah wanita berusia 40 hingga 50 tahun. Hal itu disebabkan karena ovarium dalam tubuh wanita tak lagi memproduksi sel telur sehingga siklus menstruasi berhenti. Web MD (webmd.com) mengatakan bahwa seorang wanita dikatakan menopause jika sudah tak mengalami menstruasi selama 12 bulan secara berturut-turut. Dengan catatan bahwa wanita yang mengalami hal itu sedang tak hamil atau menderita penyakit tertentu. Sebelum memasuki menopause, Anda akan mengalami perimenopause terlebih dahulu. Pada masa itu, siklus menstruasi Anda sudah mulai tidak tertaur. Anda tak akan tahu kapan pastinya menopause terjadi. Maka dari itu, memerhatikan tanda-tanda berikut ini perlu Anda lakukan.
Inilah 4 gejala menopause yang bisa dialami wanita
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Seiring bertambahnya usia, wanita akan mengalami menopause. Gejala menopause mulai muncul biasanya setelah wanita berusia 40 hingga 50 tahun. Hal itu disebabkan karena ovarium dalam tubuh wanita tak lagi memproduksi sel telur sehingga siklus menstruasi berhenti. Web MD (webmd.com) mengatakan bahwa seorang wanita dikatakan menopause jika sudah tak mengalami menstruasi selama 12 bulan secara berturut-turut. Dengan catatan bahwa wanita yang mengalami hal itu sedang tak hamil atau menderita penyakit tertentu. Sebelum memasuki menopause, Anda akan mengalami perimenopause terlebih dahulu. Pada masa itu, siklus menstruasi Anda sudah mulai tidak tertaur. Anda tak akan tahu kapan pastinya menopause terjadi. Maka dari itu, memerhatikan tanda-tanda berikut ini perlu Anda lakukan.