KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Selain obesitas, kekurangan berat badan juga dialami oleh banyak orang. Tentu saja hal itu dapat menimbulkan berbagai macam masalah. Maka dari itu, Anda perlu melakukan cara menaikkan berat badan supaya kesehatan tubuh terjaga. Mengutip dari Stylecraze (stylecraze.com), seseorang memiliki berat badan yang kurang jika angka BMI berada di bawah 18.5. Ada banyak faktor yang menyebabkan seseorang mengalami kondisi itu. Mulai dari keturunan, aktivitas fisik yang tinggi, stres, depresi, gangguan makan, dan lain sebagainya. Selain berkonsultasi dengan dokter, ada banyak hal yang bisa Anda lakukan supaya berat badan ideal Anda dapatkan. Salah satu caranya adalah dengan mengonsumsi beberapa jenis makanan ini secara rutin. Seiring berjalannya waktu, berat badan Anda akan bertambah.
Inilah 5 cara menaikkan berat badan yang bisa Anda coba
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Selain obesitas, kekurangan berat badan juga dialami oleh banyak orang. Tentu saja hal itu dapat menimbulkan berbagai macam masalah. Maka dari itu, Anda perlu melakukan cara menaikkan berat badan supaya kesehatan tubuh terjaga. Mengutip dari Stylecraze (stylecraze.com), seseorang memiliki berat badan yang kurang jika angka BMI berada di bawah 18.5. Ada banyak faktor yang menyebabkan seseorang mengalami kondisi itu. Mulai dari keturunan, aktivitas fisik yang tinggi, stres, depresi, gangguan makan, dan lain sebagainya. Selain berkonsultasi dengan dokter, ada banyak hal yang bisa Anda lakukan supaya berat badan ideal Anda dapatkan. Salah satu caranya adalah dengan mengonsumsi beberapa jenis makanan ini secara rutin. Seiring berjalannya waktu, berat badan Anda akan bertambah.