KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Vertigo adalah salah satu kondisi yang berbahaya. Anda akan merasa ruangan di tempat Anda berada berputar dan Anda merasa pusing. Supaya kondisi Anda tak semakin parah, ada beberapa ciri-ciri vertigo yang perlu Anda perhatikan. Melansir Active Beat (activebeat.com), vertigo bisa jadi salah satu tanda dari masalah keseimbangan tubuh Anda. Salah satu penyakit yang umumnya menyebabkan vertigo adalah BPPV atau beneign paroxysmal positional vertigo. BPPV adalah benjolan kecil yang terletak di saluran pendengaran karena penumpukan kalsium. Selain BPPV, masih banyak penyebab vertigo yang bisa terjadi. Maka dari itu, memeriksakan diri ke dokter adalah hal yang tepat jika Anda mengalami gejalap-gejala ini.
Inilah 5 ciri-ciri vertigo yang tak boleh Anda abaikan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Vertigo adalah salah satu kondisi yang berbahaya. Anda akan merasa ruangan di tempat Anda berada berputar dan Anda merasa pusing. Supaya kondisi Anda tak semakin parah, ada beberapa ciri-ciri vertigo yang perlu Anda perhatikan. Melansir Active Beat (activebeat.com), vertigo bisa jadi salah satu tanda dari masalah keseimbangan tubuh Anda. Salah satu penyakit yang umumnya menyebabkan vertigo adalah BPPV atau beneign paroxysmal positional vertigo. BPPV adalah benjolan kecil yang terletak di saluran pendengaran karena penumpukan kalsium. Selain BPPV, masih banyak penyebab vertigo yang bisa terjadi. Maka dari itu, memeriksakan diri ke dokter adalah hal yang tepat jika Anda mengalami gejalap-gejala ini.