KONTAN.CO.ID - Beijing. Situasi keamanan antara India vs China kembali memanas. Dua negara dengan populasi penduduk terbesar di dunia tersebut berseteru selama beberapa pekan di Pegunungan Himalaya. Kedua negara, India vs China memiliki jumlah tentara terbanyak di dunia dan sama-sama memiliki senjata nuklir. Krisis India vs China kian memburuk pada Selasa (16/06). Tentara India mengatakan tiga tentaranya, termasuk seorang kolonel, tewas ketika terlibat bentrokan dengan tentara China. Pada Selasa (16/6/2020) malam, media India melaporkan 20 tentaranya tewas dan militer India 'telah menyebabkan 43 korban di pihak China.' China belum mengonfirmasi jumlah tentaranya yang meninggal dan terluka.
Inilah penjelasan lengkap konflik tentara India vs China
KONTAN.CO.ID - Beijing. Situasi keamanan antara India vs China kembali memanas. Dua negara dengan populasi penduduk terbesar di dunia tersebut berseteru selama beberapa pekan di Pegunungan Himalaya. Kedua negara, India vs China memiliki jumlah tentara terbanyak di dunia dan sama-sama memiliki senjata nuklir. Krisis India vs China kian memburuk pada Selasa (16/06). Tentara India mengatakan tiga tentaranya, termasuk seorang kolonel, tewas ketika terlibat bentrokan dengan tentara China. Pada Selasa (16/6/2020) malam, media India melaporkan 20 tentaranya tewas dan militer India 'telah menyebabkan 43 korban di pihak China.' China belum mengonfirmasi jumlah tentaranya yang meninggal dan terluka.