KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Holding Ultra Mikro (UMi) sudah resmi berusia satu tahun dimana PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) jadi induk holding membawahi PT Pegadaian dan PT Permodalan Nasional Madani (PNM). Pencapaian Holding UMi tercatat menggembirakan. Hingga akhir Agustus 2022 tercatat jumlah nasabah yang telah diintegrasikan ketiga entitas Holding UMi mencapai 23,5 juta nasabah dengan total outstanding pembiayaan sebesar Rp183,9 triliun. Di samping itu, BRI berhasil menaikkelaskan 1,8 juta nasabah KUR Mikro ke Komersial di tahun 2021 dan di tahun 2022 diprediksikan nasabah yang berhasil dinaikkelaskan mencapai 2,2 juta nasabah.
Integrasi Holding Ultra Mikro Sudah Cetak Kredit Rp 183,9 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Holding Ultra Mikro (UMi) sudah resmi berusia satu tahun dimana PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) jadi induk holding membawahi PT Pegadaian dan PT Permodalan Nasional Madani (PNM). Pencapaian Holding UMi tercatat menggembirakan. Hingga akhir Agustus 2022 tercatat jumlah nasabah yang telah diintegrasikan ketiga entitas Holding UMi mencapai 23,5 juta nasabah dengan total outstanding pembiayaan sebesar Rp183,9 triliun. Di samping itu, BRI berhasil menaikkelaskan 1,8 juta nasabah KUR Mikro ke Komersial di tahun 2021 dan di tahun 2022 diprediksikan nasabah yang berhasil dinaikkelaskan mencapai 2,2 juta nasabah.