KONTAN.CO.ID - Intelijen AS pada hari Rabu (18/10) menunjukkan bahwa Israel bukanlah pihak yang harus disalahkan dalam serangan terhadap rumah sakit di Gaza yang menewaskan ratusan orang di dalamnya. Juru bicara Dewan Keamanan Nasional (NSC), Adrienne Watson, mengatakan bahwa keyakinan tersebut didapat melalui serangkaian pengumpulan informasi dengan citra satelit hingga penyadapan. "Penilaian kami saat ini, berdasarkan analisis citra di atas kepala, penyadapan, dan informasi sumber terbuka, adalah bahwa Israel tidak bertanggung jawab atas ledakan di rumah sakit di Gaza kemarin," kata Watson, dikutip AFP.
Intelijen AS Mengklaim Israel Bukan Pelaku Serangan Terhadap Rumah Sakit di Gaza
KONTAN.CO.ID - Intelijen AS pada hari Rabu (18/10) menunjukkan bahwa Israel bukanlah pihak yang harus disalahkan dalam serangan terhadap rumah sakit di Gaza yang menewaskan ratusan orang di dalamnya. Juru bicara Dewan Keamanan Nasional (NSC), Adrienne Watson, mengatakan bahwa keyakinan tersebut didapat melalui serangkaian pengumpulan informasi dengan citra satelit hingga penyadapan. "Penilaian kami saat ini, berdasarkan analisis citra di atas kepala, penyadapan, dan informasi sumber terbuka, adalah bahwa Israel tidak bertanggung jawab atas ledakan di rumah sakit di Gaza kemarin," kata Watson, dikutip AFP.