KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Para ilmuwan menemukan bahwa proses pendinginan inti planet Bumi lebih cepat dari yang diperkirakan sebelumnya. Inti planet Bumi memang telah mendingin selama miliaran tahun tetapi sekarang proses pendinginan itu tercatat lebih cepat yang konsekuensinya mempercepat akhir kehidupan di muka Bumi. Para peneliti menemukan bahwa interior Bumi telah berangsur-angsur mendingin selama 4,5 miliar tahun keberadaannya.
Inti Bumi Mendingin Lebih Cepat dari yang Diperkirakan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Para ilmuwan menemukan bahwa proses pendinginan inti planet Bumi lebih cepat dari yang diperkirakan sebelumnya. Inti planet Bumi memang telah mendingin selama miliaran tahun tetapi sekarang proses pendinginan itu tercatat lebih cepat yang konsekuensinya mempercepat akhir kehidupan di muka Bumi. Para peneliti menemukan bahwa interior Bumi telah berangsur-angsur mendingin selama 4,5 miliar tahun keberadaannya.