KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik tipis tipis 2,06 poin atau 0,03% ke level 6.939,89 pada Jumat (29/9). IHSG bahkan merosot 0,74%. Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana memperkirakan bahwa IHSG akan rawan terkoreksi dengan support 6.900 dan resistance 6.968 pada perdagangan Senin (2/10). “Untuk sentimen kami perkirakan masih berkisar pada investor yang masih mencermati sinyal hawkish dari The Fed dan pada akhir pekan ini akan ada beberapa rilis data AS seperti personal spending dan income untuk melihat kondisi perekonomian di AS, pada Senin juga akan ada rilis data inflasi Indonesia.” kata Herditya, Jumat (29/9)
Intip Prediksi IHSG dan Rekomendasi Saham Untuk Senin (2/10)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik tipis tipis 2,06 poin atau 0,03% ke level 6.939,89 pada Jumat (29/9). IHSG bahkan merosot 0,74%. Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana memperkirakan bahwa IHSG akan rawan terkoreksi dengan support 6.900 dan resistance 6.968 pada perdagangan Senin (2/10). “Untuk sentimen kami perkirakan masih berkisar pada investor yang masih mencermati sinyal hawkish dari The Fed dan pada akhir pekan ini akan ada beberapa rilis data AS seperti personal spending dan income untuk melihat kondisi perekonomian di AS, pada Senin juga akan ada rilis data inflasi Indonesia.” kata Herditya, Jumat (29/9)