KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Malaysia menyetujui proposal investasi Amerika Serikat (AS) senilai US$ 5,62 miliar pada semester pertama tahun ini. Angka ini melonjak tinggi ketimbang periode sama tahun lalu yang hanya US$ 113 juta. Bisa jadi, ini sebuah pertanda dari pengalihan bisnis AS sebagai dampak perang dagang dengan China yang semakin memanas. Perusahaan-perusahaan AS dan Cina memang sama-sama ingin memindahkan sebagian manufaktur mereka keluar dari negeri tembok raksasa maupun negeri uak Sam untuk menghindari tarif baru. Baca Juga: Gawat, indeks manufaktur AS turun untuk pertama kali sejak 2016
Investasi AS di Malaysia melonjak drastis. Efek perang dagang?
KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Malaysia menyetujui proposal investasi Amerika Serikat (AS) senilai US$ 5,62 miliar pada semester pertama tahun ini. Angka ini melonjak tinggi ketimbang periode sama tahun lalu yang hanya US$ 113 juta. Bisa jadi, ini sebuah pertanda dari pengalihan bisnis AS sebagai dampak perang dagang dengan China yang semakin memanas. Perusahaan-perusahaan AS dan Cina memang sama-sama ingin memindahkan sebagian manufaktur mereka keluar dari negeri tembok raksasa maupun negeri uak Sam untuk menghindari tarif baru. Baca Juga: Gawat, indeks manufaktur AS turun untuk pertama kali sejak 2016