KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) mengungkapkan investasi US$ 154 juta PT Chevron Pacific Indonesia di Blok Rokan bakal terbagi dalam dua tahapan. Deputi Perencanaan SKK Migas Jaffee Suardin bilang dengan investasi sebesar itu, maka pengeboran sumur yang masif dapat dilakukan. "Kalau kita lihat ada natural decline selama 2 tahun terakhir ini kan hampir tidak ada sumur. Tapi sekarang kan sudah ada sumurnya. Dengan US$ 154 juta, kita bisa lihat sampai Agustus saja 100 sumur sampai 200 sumur ini kami usahakan," jelas Jaffee dalam diskusi 'New Paradigm For More Oil and Gas Production' secara virtual, Kamis (5/11).
Investasi US$ 154 juta Chevron di Blok Rokan bakal terbagi dalam dua tahapan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) mengungkapkan investasi US$ 154 juta PT Chevron Pacific Indonesia di Blok Rokan bakal terbagi dalam dua tahapan. Deputi Perencanaan SKK Migas Jaffee Suardin bilang dengan investasi sebesar itu, maka pengeboran sumur yang masif dapat dilakukan. "Kalau kita lihat ada natural decline selama 2 tahun terakhir ini kan hampir tidak ada sumur. Tapi sekarang kan sudah ada sumurnya. Dengan US$ 154 juta, kita bisa lihat sampai Agustus saja 100 sumur sampai 200 sumur ini kami usahakan," jelas Jaffee dalam diskusi 'New Paradigm For More Oil and Gas Production' secara virtual, Kamis (5/11).