JAKARTA. Investor asing menyerbu pasar sukuk korporasi. Kepemilikan asing di sukuk korporasi naik menjadi Rp 2,81 triliun pada akhir November 2014 ketimbang Oktober sebelumnya yang 371 miliar. Data otoritas jasa keuangan (OJK) menunjukkan investor asing korporasi menggenggam sekitar Rp 47,20 miliar pada November 2014. Kemudian, investor asing individual sekitar Rp 5,03 miliar dan sisanya sekitar Rp 2,76 merupakan investor lainnya. Analis Millenium Danatama Asset Management Desmon Silitonga memperkirakan asing masuk di pasar perdana saat emisi sukuk korporasi. Menurut dia, asing melakukan diversifikasi investasi ke sukuk korporasi karena berpotensi memberikan keuntungan positif.
Investor asing serbu sukuk korporasi
JAKARTA. Investor asing menyerbu pasar sukuk korporasi. Kepemilikan asing di sukuk korporasi naik menjadi Rp 2,81 triliun pada akhir November 2014 ketimbang Oktober sebelumnya yang 371 miliar. Data otoritas jasa keuangan (OJK) menunjukkan investor asing korporasi menggenggam sekitar Rp 47,20 miliar pada November 2014. Kemudian, investor asing individual sekitar Rp 5,03 miliar dan sisanya sekitar Rp 2,76 merupakan investor lainnya. Analis Millenium Danatama Asset Management Desmon Silitonga memperkirakan asing masuk di pasar perdana saat emisi sukuk korporasi. Menurut dia, asing melakukan diversifikasi investasi ke sukuk korporasi karena berpotensi memberikan keuntungan positif.