SABAH. Pasukan keamanan Malaysia menyatakan telah menewaskan 13 militan dari Kesultanan Sulu Filipina dalam aksi perburuan mereka terhadap kelompok bersenjata di Sabah, sebelah utara pulau Kalimantan. Konfrontasi antara militer Malaysia dan gerilyawan dari Kesultanan Sulu itu terjadi hampir sebulan. Konflik ini dipicu oleh hadirnya 200 orang bersenjata dari Filipina selatan, ke wilayah Sabah. Kelompok bersenjata itu tersebut mengklaim, wilayah Sabah dulunya adalah teritorial dari Kesultanan Sulu. Dalam konflik ini, setidaknya sudah ada 40 orang telah tewas, termasuk delapan orang dari polisi Malaysia. Masalah keamanan ini memuncak menjelang pemilu yang akan berlangsung di Malaysia.
Investor gelisah, korban di Sabah berjatuhan
SABAH. Pasukan keamanan Malaysia menyatakan telah menewaskan 13 militan dari Kesultanan Sulu Filipina dalam aksi perburuan mereka terhadap kelompok bersenjata di Sabah, sebelah utara pulau Kalimantan. Konfrontasi antara militer Malaysia dan gerilyawan dari Kesultanan Sulu itu terjadi hampir sebulan. Konflik ini dipicu oleh hadirnya 200 orang bersenjata dari Filipina selatan, ke wilayah Sabah. Kelompok bersenjata itu tersebut mengklaim, wilayah Sabah dulunya adalah teritorial dari Kesultanan Sulu. Dalam konflik ini, setidaknya sudah ada 40 orang telah tewas, termasuk delapan orang dari polisi Malaysia. Masalah keamanan ini memuncak menjelang pemilu yang akan berlangsung di Malaysia.