PALU. Sebuah perusahaan asal Jepang yang bermitra dengan Ocean Global Nutrition Indonesia berniat membangun tambak udang vaname tanpa menggunakan pakan berbahan kimia. Tujuan mereka adalah tambak di Sulawesi Tenggara. "Mereka sudah bertemu Gubernur Sulteng Longki Djanggola untuk melaporkan rencana investasi tersebut," kata Pejabat Perusda Sulteng Helmy D. Yambas di Kota Palu, Kamis (21/5), yang mendampingi para investor tersebut selama kunjungan di Sulteng. Investor Jepang yang merupakan importir udang besar di Negeri Sakura yang menemui gubernur itu adalah Azuma dan seorang rekannya, didampingi Komisaris Ocean Global Nutrition Indonesia Yoyok Sunaryo.
Investor Jepang minati tambak udang vename
PALU. Sebuah perusahaan asal Jepang yang bermitra dengan Ocean Global Nutrition Indonesia berniat membangun tambak udang vaname tanpa menggunakan pakan berbahan kimia. Tujuan mereka adalah tambak di Sulawesi Tenggara. "Mereka sudah bertemu Gubernur Sulteng Longki Djanggola untuk melaporkan rencana investasi tersebut," kata Pejabat Perusda Sulteng Helmy D. Yambas di Kota Palu, Kamis (21/5), yang mendampingi para investor tersebut selama kunjungan di Sulteng. Investor Jepang yang merupakan importir udang besar di Negeri Sakura yang menemui gubernur itu adalah Azuma dan seorang rekannya, didampingi Komisaris Ocean Global Nutrition Indonesia Yoyok Sunaryo.