KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rencana PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGEO) untuk melakukan initial public offering (IPO) terus bergulir. Anak usaha PT Pertamina (Persero) ini memulai periode bookbuilding mulai hari ini, Rabu (1/2) hingga Kamis (9/2). PGEO memasang harga book building di rentang Rp 820 - Rp 945 per saham. PGEO akan melepas sebanyak-banyaknya 10,35 miliar saham, yang mewakili sebanyak-banyaknya sebesar 25,00% dari modal ditempatkan dan disetor IPO. Sehingga, perusahaan pelat merah tersebut berpotensi meraup dana segar maksimal Rp 9,78 triliun.
IPO Pertamina Geothermal Berpotensi Raup Dana Hingga Rp 9,78 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rencana PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGEO) untuk melakukan initial public offering (IPO) terus bergulir. Anak usaha PT Pertamina (Persero) ini memulai periode bookbuilding mulai hari ini, Rabu (1/2) hingga Kamis (9/2). PGEO memasang harga book building di rentang Rp 820 - Rp 945 per saham. PGEO akan melepas sebanyak-banyaknya 10,35 miliar saham, yang mewakili sebanyak-banyaknya sebesar 25,00% dari modal ditempatkan dan disetor IPO. Sehingga, perusahaan pelat merah tersebut berpotensi meraup dana segar maksimal Rp 9,78 triliun.