KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Wijaya Cahaya Timber Tbk (FWCT) resmi melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu (2/1). FWCT mengawali debutnya dengan kenaikan harga 24,75% ke Rp 159 per saham. Adapun FWCT menawarkan sebanyak-banyak 375 juta saham dengan nilai Rp 100. Angka ini setara dengan 20% dari total modal ditempatkan dan disetor setelah IPO. Direktur Utama WIjaya Cahaya Timber, Budi Tjahjadi menyampaikan dalam masa penawaran, perseroan mencatatkan kelebihan permintaan alias oversubscribed sebanyak 344,09 kali.
IPO Wijaya Cahaya Timber (FWCT) Oversubscribed 344,09 Kali
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Wijaya Cahaya Timber Tbk (FWCT) resmi melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu (2/1). FWCT mengawali debutnya dengan kenaikan harga 24,75% ke Rp 159 per saham. Adapun FWCT menawarkan sebanyak-banyak 375 juta saham dengan nilai Rp 100. Angka ini setara dengan 20% dari total modal ditempatkan dan disetor setelah IPO. Direktur Utama WIjaya Cahaya Timber, Budi Tjahjadi menyampaikan dalam masa penawaran, perseroan mencatatkan kelebihan permintaan alias oversubscribed sebanyak 344,09 kali.