KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Isra Presisi Indonesia Tbk (ISAP) optimistis mampu meningkatkan kinerja pada 2023. Optimisme itu salah satunya ditopang oleh adanya kontrak baru untuk jangka Panjang. “Tahun 2023, kami mendapatkan kontrak baru dari perusahaan alat berat untuk selama tiga tahun ke depan,” ujar Direktur Utama PT Isra Presisi Indonesia Tbk Asrullah , dalam keterangan resminya, Selasa (2/5). Menurutnya, kontrak baru ini mencerminkan tingkat kepercayaan pelanggan yang kian meningkat kepada perseroan. Kepercayaan datang pelanggan sektor industri otomotif dan nonotomotif.
Isra Presisi Optimistis Pendapatan Tahun 2023 Meningkat, Ini Pendorongnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Isra Presisi Indonesia Tbk (ISAP) optimistis mampu meningkatkan kinerja pada 2023. Optimisme itu salah satunya ditopang oleh adanya kontrak baru untuk jangka Panjang. “Tahun 2023, kami mendapatkan kontrak baru dari perusahaan alat berat untuk selama tiga tahun ke depan,” ujar Direktur Utama PT Isra Presisi Indonesia Tbk Asrullah , dalam keterangan resminya, Selasa (2/5). Menurutnya, kontrak baru ini mencerminkan tingkat kepercayaan pelanggan yang kian meningkat kepada perseroan. Kepercayaan datang pelanggan sektor industri otomotif dan nonotomotif.