KONTAN.CO.ID - YERUSALEM. Pemerintah Israel menolak klaim yang muncul dari dokumen yang diduga bocor dari Pentagon bahwa Mossad, dinas intelijen asing Israel, telah mendukung protes nasional terhadap usulan perombakan peradilan Israel. Pada hari Sabtu, The New York Times menerbitkan penilaian yang dikaitkan dengan Pembaruan Intelijen Pusat dari 1 Maret yang menyatakan bahwa kepemimpinan Mossad telah mendorong stafnya dan warga Israel untuk bergabung dalam protes massal. Namun, kantor Perdana Menteri Benjamin Netanyahu menyangkal laporan itu dalam sebuah pernyataan, menyebutnya "bohong dan tanpa dasar apapun".
Israel Tolak Klaim Protes yang Menyebut Perombakan Peradilan Didukung Mossad
KONTAN.CO.ID - YERUSALEM. Pemerintah Israel menolak klaim yang muncul dari dokumen yang diduga bocor dari Pentagon bahwa Mossad, dinas intelijen asing Israel, telah mendukung protes nasional terhadap usulan perombakan peradilan Israel. Pada hari Sabtu, The New York Times menerbitkan penilaian yang dikaitkan dengan Pembaruan Intelijen Pusat dari 1 Maret yang menyatakan bahwa kepemimpinan Mossad telah mendorong stafnya dan warga Israel untuk bergabung dalam protes massal. Namun, kantor Perdana Menteri Benjamin Netanyahu menyangkal laporan itu dalam sebuah pernyataan, menyebutnya "bohong dan tanpa dasar apapun".