KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan otomotif PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) menuturkan belum dapat memberikan kepastian dan perkembangan terhadap perpindahan pabrik Isuzu Thailand ke Indonesia. Ditemui dalam media gathering di Jakarta Pusat, Puti Annisa Moeloek Marketing Communications Manager IAMI menjelaskan bahwa kerjasama yang dilakukan masih berlangsung, namun masih membutuhkan perbincangan lebih mendalam. "Mengenai perpindahan pabrik, kami masih belum bisa memberikan update yang pasti. Ini membutuhkan perbincangan tingkat tinggi, namun semua kerja sama masih terus berjalan," jelasnya, Kamis (25/1).
Isuzu Belum Dapat Pastikan Perkembangan Soal Rencana Relokasi Pabrik dari Thailand
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan otomotif PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) menuturkan belum dapat memberikan kepastian dan perkembangan terhadap perpindahan pabrik Isuzu Thailand ke Indonesia. Ditemui dalam media gathering di Jakarta Pusat, Puti Annisa Moeloek Marketing Communications Manager IAMI menjelaskan bahwa kerjasama yang dilakukan masih berlangsung, namun masih membutuhkan perbincangan lebih mendalam. "Mengenai perpindahan pabrik, kami masih belum bisa memberikan update yang pasti. Ini membutuhkan perbincangan tingkat tinggi, namun semua kerja sama masih terus berjalan," jelasnya, Kamis (25/1).