KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dewan Jaminan Sosial Nasional (DJSN) membeberkan berbagai dampak yang timbul akibat naiknya iuran Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan. Ketua DJSN Tubagus Achmad Choesni menjelaskan, dampak yang ditimbulkan ada yang bersifat negatif dan ada yang positif. Dampak negatif yang ditimbulkan adalah meningkatnya jumlah peserta non-aktif dan berpindahnya peserta ke kelas yang lebih rendah. "Ada pula calon peserta baru yang enggan mendaftar," ujar Tubagus di komisi IX DPR, Rabu (6/11).
Iuran BPJS Kesehatan naik, begini dampaknya menurut DJSN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dewan Jaminan Sosial Nasional (DJSN) membeberkan berbagai dampak yang timbul akibat naiknya iuran Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan. Ketua DJSN Tubagus Achmad Choesni menjelaskan, dampak yang ditimbulkan ada yang bersifat negatif dan ada yang positif. Dampak negatif yang ditimbulkan adalah meningkatnya jumlah peserta non-aktif dan berpindahnya peserta ke kelas yang lebih rendah. "Ada pula calon peserta baru yang enggan mendaftar," ujar Tubagus di komisi IX DPR, Rabu (6/11).