KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT J Resources Asia Pasifik Tbk (PSBA) tahun ini menargetkan belanja modal atau capidital expenditure (capex) senilai US$ 300 juta. Belanja modal fokus digunakan untuk menyelesaikan pengembangan dua wilayah pertambangan emas, yakni Doup di Kabupaten Bolaang Mongondow Timur, Sulawesi dan Pani di Kabupaten Pohuwato, Gorontalo. Direktur PSAB, William Surnata mengatakan, kegiatan produksi emas Doup dan Pani ditargetkan bisa dilaksanakan pada semester kedua tahun 2019. "Capex terbesar sekitar US$ 300 juta, yang akan diperuntukan untuk pembangunan Pani dan Doup selema periode 2018-2019," katanya, Minggu (4/2).
J Resources anggarkan capex US$ 300 juta pada 2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT J Resources Asia Pasifik Tbk (PSBA) tahun ini menargetkan belanja modal atau capidital expenditure (capex) senilai US$ 300 juta. Belanja modal fokus digunakan untuk menyelesaikan pengembangan dua wilayah pertambangan emas, yakni Doup di Kabupaten Bolaang Mongondow Timur, Sulawesi dan Pani di Kabupaten Pohuwato, Gorontalo. Direktur PSAB, William Surnata mengatakan, kegiatan produksi emas Doup dan Pani ditargetkan bisa dilaksanakan pada semester kedua tahun 2019. "Capex terbesar sekitar US$ 300 juta, yang akan diperuntukan untuk pembangunan Pani dan Doup selema periode 2018-2019," katanya, Minggu (4/2).