KONTAN.CO.ID - JAKARTA. GoTo Finansial (GoPay) resmi meluncurkan aplikasi sendiri beberapa waktu lalu. Mengeni hal itu, Head of Marketing Money Management GoPay Kiki Apriyani menjelaskan pihaknya memutuskan untuk membuat aplikasi terpisah dari Gojek dan Tokopedia (GoTo). Kiki menerangkan, pemisahan itu didasarkan kinerja GoPay yang terbilang moncer. Dia bilang penetrasi GoPay sudah besar di GoTo. "Data internal kami menyebut annual transaction user atau pengguna tahunan sudah sebanyak 53 juta," ucapnya saat ditemui di kawasan Jakarta Selatan, Selasa (5/12).
Jadi Aplikasi Sendiri, GoPay Beberkan Sejumlah Alasannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. GoTo Finansial (GoPay) resmi meluncurkan aplikasi sendiri beberapa waktu lalu. Mengeni hal itu, Head of Marketing Money Management GoPay Kiki Apriyani menjelaskan pihaknya memutuskan untuk membuat aplikasi terpisah dari Gojek dan Tokopedia (GoTo). Kiki menerangkan, pemisahan itu didasarkan kinerja GoPay yang terbilang moncer. Dia bilang penetrasi GoPay sudah besar di GoTo. "Data internal kami menyebut annual transaction user atau pengguna tahunan sudah sebanyak 53 juta," ucapnya saat ditemui di kawasan Jakarta Selatan, Selasa (5/12).