KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT RHB Sekuritas Indonesia masih menguasai pangsa pasar waran terstruktur di dalam negeri. Tak heran, RHB Sekuritas merupakan penerbit pertama dari produk derivatif ini. Head of Sales Equity Derivatives RHB Sekuritas Steinly Atmanagara menyampaikan berdasarkan data year to date, pihaknya masih menguasai nilai transaksi sekitar 85%–90%. Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu (10/7), nilai transaksi waran terstruktur mencapai Rp 622,62 juta. Jika ditarik dari awal tahun, nilai transaksinya telah menembus Rp 269,96 miliar.
Jadi Penerbit Pertama, RHB Sekuritas Menguasai Pasar Waran Terstruktur
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT RHB Sekuritas Indonesia masih menguasai pangsa pasar waran terstruktur di dalam negeri. Tak heran, RHB Sekuritas merupakan penerbit pertama dari produk derivatif ini. Head of Sales Equity Derivatives RHB Sekuritas Steinly Atmanagara menyampaikan berdasarkan data year to date, pihaknya masih menguasai nilai transaksi sekitar 85%–90%. Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu (10/7), nilai transaksi waran terstruktur mencapai Rp 622,62 juta. Jika ditarik dari awal tahun, nilai transaksinya telah menembus Rp 269,96 miliar.