KONTAN.CO.ID - Masyarakat pengguna setia Light Rail Transit (LRT), Anda perlu mencatat jadwal LRT hari ini, Kamis 20 Februari 2025 serta tarifnya. Bagi pekerja di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, dan Bekasi atau Jabodebek, LRT merupakan salah satu moda transportasi favorit. Selain terjangkau, LRT juga memiliki jadwal keberangkatan yang cukup padat sehingga memudahkan pekerja untuk berangkat atau pulang kerja tepat waktu.
Baca Juga: ITDC Gandeng Jasaraharja Putera untuk Asuransi Aset Sirkuit Mandalika Per tanggal 26 Agustus 2024, berlaku jadwal keberangkatan terakhir yang baru yang berlaku untuk hari kerja atau weekdays. Terdapat tambahan waktu keberangkatan untuk jadwal terakhir keberangkatan. Merangkum Instagram resmi LRT Jabodebek, berikut jadwal dan tarif LRT bulan Februari 2025.
Jadwal Terbaru LRT weekdays Februari 2025
Stasiun LRT Jati Mulya - Stasiun LRT Dukuh Atas- Waktu tunggu antar keberangkatan: 11 Menit
- Waktu keberangkatan paling awal: 05:22 WIB
- Waktu keberangkatan paling akhir: 21.56 WIB
- Waktu tunggu antar keberangkatan: 11 Menit
- Waktu keberangkatan paling awal: 06.17 WIB
- Waktu keberangkatan paling akhir: 22.50 WIB
- Waktu tunggu antar keberangkatan: 11 Menit
- Waktu keberangkatan paling awal: 05:30 WIB
- Waktu keberangkatan paling akhir: 22.04 WIB
- Waktu tunggu antar keberangkatan: 11 Menit
- Waktu keberangkatan paling awal: 06:22 WIB
- Waktu keberangkatan paling akhir: 22.55 WIB
Jadwal LRT weekend dan hari libur Februari 2025
Stasiun LRT Dukuh Atas - Stasiun LRT Jati Mulya- Waktu tunggu antar keberangkatan: 19 Menit
- Waktu keberangkatan paling awal: 6.21 WIB
- Waktu keberangkatan paling akhir: 21.53 WIB
- Waktu tunggu antar keberangkatan: 19 Menit
- Waktu keberangkatan paling awal: 05:25 WIB
- Waktu keberangkatan paling akhir: 20.57 WIB
- Waktu tunggu antar keberangkatan: 19 Menit
- Waktu keberangkatan paling awal: 05:35 WIB
- Waktu keberangkatan paling akhir: 21.08 WIB
- Waktu tunggu antar keberangkatan: 19 Menit
- Waktu keberangkatan paling awal: 06:28 WIB
- Waktu keberangkatan paling akhir: 22.01 WIB
Tarif resmi LRT Jabodebek Februari 2025
Tarif LRT berlaku sistem tap-in dan tap-out per 60 menit atau 1 kilimeter pertama. Pembayaran tiket menggunakan Dopet Digital QRIS LinkAja dan Kartu Multi Trip atau Kartu KRL dari KAI. Jika perjalanan LRT Anda kurang dari 60 menit, maka tarif yang berlaku adalah tarif minimal yakni sebesar Rp5.000 Sedangkan untuk perjalanan lebih dari 60 menit maka tarif yang berlaku lebih dari tarif minimal. Berikut ini perincian tarif LRT per Februari 2025:- Weekday Peak hour (jam sibuk)
- Weekday Off Peak hour (di luar jam sibuk)
- Weekend (Sabtu-Minggu) dan libur nasional