KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian (KPKP) DKI Jakarta Suharini Eliawati mengatakan, Jakarta akan mendapat pasokan sekitar 63.000 ekor hewan kurban jelang Hari Raya Idul Adha 2024. "Kalau berdasar dari tahun lalu, kenaikan itu tak lebih dari 3-7 persen. Sekitar 63.000 sekian. Termasuk kambing, domba dan kerbau," ujar Suharini kepada wartawan, Senin (29/4/2024). Suharini menyatakan Dinas KPKP DKI telah berkomunikasi dengan pejabat daerah di luar Jakarta berkait proses pengiriman hewan kurban jelang Idul Adha 2024.
Jakarta Akan Mendapat Pasokan Sekitar 63.000 Ekor Hewan Kurban Idul Adha 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian (KPKP) DKI Jakarta Suharini Eliawati mengatakan, Jakarta akan mendapat pasokan sekitar 63.000 ekor hewan kurban jelang Hari Raya Idul Adha 2024. "Kalau berdasar dari tahun lalu, kenaikan itu tak lebih dari 3-7 persen. Sekitar 63.000 sekian. Termasuk kambing, domba dan kerbau," ujar Suharini kepada wartawan, Senin (29/4/2024). Suharini menyatakan Dinas KPKP DKI telah berkomunikasi dengan pejabat daerah di luar Jakarta berkait proses pengiriman hewan kurban jelang Idul Adha 2024.