KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Aset dari pelaku usaha penjaminan kredit terus mengalami peningkatan. Perusahaan pelat merah menguasai sektor bisnis ini. Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) di Januari 2018, aset yang dimiliki industri penjaminan mencapai angka Rp 17,84 triliun. Jumlah ini mengalami kenaikan 15,84% dari posisi pada periode yang sama di 2017 yang sebesar Rp 15,4 triliun. Nah dari aset yang dimiliki per Januari 2018, Perum Jamkrindo yang merupakan satu-satunya pemain dari kalangan BUMN punya aset terbesar. Jumlahnya tercatat sebesar Rp 14,69 triliun.
Jamkrindo dominasi aset industri penjaminan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Aset dari pelaku usaha penjaminan kredit terus mengalami peningkatan. Perusahaan pelat merah menguasai sektor bisnis ini. Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) di Januari 2018, aset yang dimiliki industri penjaminan mencapai angka Rp 17,84 triliun. Jumlah ini mengalami kenaikan 15,84% dari posisi pada periode yang sama di 2017 yang sebesar Rp 15,4 triliun. Nah dari aset yang dimiliki per Januari 2018, Perum Jamkrindo yang merupakan satu-satunya pemain dari kalangan BUMN punya aset terbesar. Jumlahnya tercatat sebesar Rp 14,69 triliun.