KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementeian BUMN menyatakan dalam waktu yang tak lama lagi Holding BUMN Infrastruktur akan terbentuk. Saat ini, proses pembentukan Holding Infrastruktur masih menunggu penerbitan Peraturan Pemerintah (PP). Kementerian BUMN menunjuk PT Hutama Karya (persero) sebagai induk holding yang akan membawahi PT Jasa Marga Tbk (JSMR), PT Adhi Karya Tbk (ADHI), PT Waskita Karya Tbk (WSKT), PT Yodya Karya, dan PT Indra Karya. Dengan pembentukan holding ini BUMN bertujuan untuk bersinergi dan memperkuat kemampuan pembiayaan untuk proyek strategis. Holdingisasi ini juga memberikan kemampuan bagi perusahaan pelat merah di sektor infrastruktur berkembang lebih masif.
Jasa Marga dan Adhi Karya nyatakan siap masuk Holding BUMN Infrastruktur
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementeian BUMN menyatakan dalam waktu yang tak lama lagi Holding BUMN Infrastruktur akan terbentuk. Saat ini, proses pembentukan Holding Infrastruktur masih menunggu penerbitan Peraturan Pemerintah (PP). Kementerian BUMN menunjuk PT Hutama Karya (persero) sebagai induk holding yang akan membawahi PT Jasa Marga Tbk (JSMR), PT Adhi Karya Tbk (ADHI), PT Waskita Karya Tbk (WSKT), PT Yodya Karya, dan PT Indra Karya. Dengan pembentukan holding ini BUMN bertujuan untuk bersinergi dan memperkuat kemampuan pembiayaan untuk proyek strategis. Holdingisasi ini juga memberikan kemampuan bagi perusahaan pelat merah di sektor infrastruktur berkembang lebih masif.