KONTAN.CO.ID - CABO FRIO. Rincian baru dalam kasus Firaun Bitcoin Brasil, skema piramida mata uang kripto yang luas, telah muncul. Hal ini termasuk kaitannya ke uang narkoba, sumbangan amal ke gereja, dan plot pembunuhan. Melansir insightcrime.org, pada tahun 2015, Glaidson Acácio dos Santos, mantan pelayan dan pendeta, mendirikan sebuah perusahaan, GAS Consultoria Bitcoin, yang memperdagangkan mata uang kripto. Dia segera memiliki portofolio besar yang menghasilkan ratusan juta dolar. Namun, kisah suksesnya dengan cepat berantakan ketika dia ditangkap pada Agustus 2021 dan dituduh membangun skema piramida yang rumit.
Jatuhnya Firaun Bitcoin Brasil: Kripto, Narkoba, dan Pembunuhan
KONTAN.CO.ID - CABO FRIO. Rincian baru dalam kasus Firaun Bitcoin Brasil, skema piramida mata uang kripto yang luas, telah muncul. Hal ini termasuk kaitannya ke uang narkoba, sumbangan amal ke gereja, dan plot pembunuhan. Melansir insightcrime.org, pada tahun 2015, Glaidson Acácio dos Santos, mantan pelayan dan pendeta, mendirikan sebuah perusahaan, GAS Consultoria Bitcoin, yang memperdagangkan mata uang kripto. Dia segera memiliki portofolio besar yang menghasilkan ratusan juta dolar. Namun, kisah suksesnya dengan cepat berantakan ketika dia ditangkap pada Agustus 2021 dan dituduh membangun skema piramida yang rumit.