KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Founder Amazon, Jeff Bezos, mengumumkan sumbangan sebesar US$ 443 juta atau setara Rp 6,35 triliun (kurs Rp 14.338) untuk organisasi yang berfokus pada perubahan iklim, konservasi alam dan pelacakan tujuan iklim. Bezos' organization, the Bezos Earth Fund, mengatakan mereka memberikan 44 hibah kepada organisasi untuk organisasi perubahan iklim, termasuk US$ 140 juta untuk inisiatif Justice40 Presiden Joe Biden, yang membantu memerangi perubahan iklim di komunitas yang kurang beruntung, bersama dengan US$ 51 juta untuk mendukung restorasi lahan di Amerika Serikat dan Afrika. Hibah ini adalah bagian dari komitmen US$ 10 miliar Bezos untuk Dana Bumi untuk memerangi perubahan iklim - dana yang dia janjikan akan dicairkan sepenuhnya pada tahun 2030.
Jeff Bezos, umumkan sumbangan US$ 443 juta untuk perubahan iklim
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Founder Amazon, Jeff Bezos, mengumumkan sumbangan sebesar US$ 443 juta atau setara Rp 6,35 triliun (kurs Rp 14.338) untuk organisasi yang berfokus pada perubahan iklim, konservasi alam dan pelacakan tujuan iklim. Bezos' organization, the Bezos Earth Fund, mengatakan mereka memberikan 44 hibah kepada organisasi untuk organisasi perubahan iklim, termasuk US$ 140 juta untuk inisiatif Justice40 Presiden Joe Biden, yang membantu memerangi perubahan iklim di komunitas yang kurang beruntung, bersama dengan US$ 51 juta untuk mendukung restorasi lahan di Amerika Serikat dan Afrika. Hibah ini adalah bagian dari komitmen US$ 10 miliar Bezos untuk Dana Bumi untuk memerangi perubahan iklim - dana yang dia janjikan akan dicairkan sepenuhnya pada tahun 2030.