KONTAN.CO.ID - SEATTLE. Dewan Kota Seattle mengesahkan Rancangan Undang-Undang (RUU) pada hari Senin (13/1) yang menetapkan pembatasan baru atas sumbangan perusahaan dalam pemilihan lokal. RUU baru ini menjadi pukulan berat bagi perusahaan yang didirikan Jeff Bezos yakni Amazon. Mengutip CNBC, Selasa (14/1), RUU itu melarang perusahaan mengeluarkan uang untuk pemilihan kota bila setidaknya 5% saham mereka dimiliki oleh investor asing. Baca Juga: Kota Seattle berusaha mengekang sumbangan politik perusahaan Jeff Bezos
Jegal Amazon, Seattle batasi sumbangan perusahaan untuk pemilihan dewan kota
KONTAN.CO.ID - SEATTLE. Dewan Kota Seattle mengesahkan Rancangan Undang-Undang (RUU) pada hari Senin (13/1) yang menetapkan pembatasan baru atas sumbangan perusahaan dalam pemilihan lokal. RUU baru ini menjadi pukulan berat bagi perusahaan yang didirikan Jeff Bezos yakni Amazon. Mengutip CNBC, Selasa (14/1), RUU itu melarang perusahaan mengeluarkan uang untuk pemilihan kota bila setidaknya 5% saham mereka dimiliki oleh investor asing. Baca Juga: Kota Seattle berusaha mengekang sumbangan politik perusahaan Jeff Bezos