JAKARTA. Menjelang penjualan saham atau divestasi saham, PT Bank Mutiara Tbk tidak akan menggeber laju pertumbuhan khususnya penyaluran kredit. Sekretaris Perusahaan Bank Mutiara Rohan Hafas mengungkapkan, pada tahun 2014 ini pihaknya akan mengerem laju pertumbuhan kredit di level 7%-10%. Angka ini jauh lebih rendah ketimbang acuan kucuran kredit dari Bank Indonesia pada level 15%-17% dan angka Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada kisaran 18%.
Jelang divestasi, Bank Mutiara rem laju kredit
JAKARTA. Menjelang penjualan saham atau divestasi saham, PT Bank Mutiara Tbk tidak akan menggeber laju pertumbuhan khususnya penyaluran kredit. Sekretaris Perusahaan Bank Mutiara Rohan Hafas mengungkapkan, pada tahun 2014 ini pihaknya akan mengerem laju pertumbuhan kredit di level 7%-10%. Angka ini jauh lebih rendah ketimbang acuan kucuran kredit dari Bank Indonesia pada level 15%-17% dan angka Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada kisaran 18%.