JAKARTA. Perusahaan ban dalam negeri, PT Gajah Tunggal Tbk berencana menggenjot penjualan dengan memanfaatkan momentum Lebaran 2015. Perusahaan ban bermerek GT Radial ini mengaku menjelang Lebaran tahun lalu, terjadi peningkatan penjualan hingga 20% dibanding dengan penjualan di bulan biasanya. Bila di bulan biasa Gajah Tunggal menjual 24.000 unit ban, maka di musim Lebaran tahun lalu, penjualan ban perusahana ini bisa mencapai 28.000-29.000 unit. "Biasanya memang penjualan di bulan Juni-Juli melonjak signifikan," jelas Arijanto Notorahardjo, General Manager Marketing and Sales Retail Gajah Tunggal kepada KONTAN, Senin (6/7).
Jelang Lebaran, penjualan ban Gajah Tunggal naik
JAKARTA. Perusahaan ban dalam negeri, PT Gajah Tunggal Tbk berencana menggenjot penjualan dengan memanfaatkan momentum Lebaran 2015. Perusahaan ban bermerek GT Radial ini mengaku menjelang Lebaran tahun lalu, terjadi peningkatan penjualan hingga 20% dibanding dengan penjualan di bulan biasanya. Bila di bulan biasa Gajah Tunggal menjual 24.000 unit ban, maka di musim Lebaran tahun lalu, penjualan ban perusahana ini bisa mencapai 28.000-29.000 unit. "Biasanya memang penjualan di bulan Juni-Juli melonjak signifikan," jelas Arijanto Notorahardjo, General Manager Marketing and Sales Retail Gajah Tunggal kepada KONTAN, Senin (6/7).