KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan alias IHSG hari ini diperkirakan masih kembali melemah. IHSG turun 2,31% ke level 6.023,29 pada Selasa (22/12). Lanjar Nafi Analis Reliance Sekuritas mengatakan, pergerakan IHSG hari ini secara teknikal bergerak bearish break out support MA5. IHSG hari ini mengkonfirmasi pola dead-cross indikator stochastic dan cross over negatif indikator MACD. Pergerakan IHSG hari ini selanjutnya berpotensi menguji support psikologis 6.000 apabila kembali mengalami aksi jual sebelum libur Natal. Sehingga menurut Lanjar, secara teknikal IHSG berpotensi kembali melemah dengan support resistance 5.969-6.097.
Jelang libur akhir tahun, IHSG masih akan diterpa aksi ambil untung
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan alias IHSG hari ini diperkirakan masih kembali melemah. IHSG turun 2,31% ke level 6.023,29 pada Selasa (22/12). Lanjar Nafi Analis Reliance Sekuritas mengatakan, pergerakan IHSG hari ini secara teknikal bergerak bearish break out support MA5. IHSG hari ini mengkonfirmasi pola dead-cross indikator stochastic dan cross over negatif indikator MACD. Pergerakan IHSG hari ini selanjutnya berpotensi menguji support psikologis 6.000 apabila kembali mengalami aksi jual sebelum libur Natal. Sehingga menurut Lanjar, secara teknikal IHSG berpotensi kembali melemah dengan support resistance 5.969-6.097.