KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jelang penutupan penawaran Sukuk Negara Ritel seri SR020, pemerintah mencatat penjualan SR020 telah melebihi target awal sebesar Rp 15 triliun. Berdasarkan salah satu mitra distribusi, Bibit, per Minggu (24/3) pukul 15.27 WIB, total penjualan SR020 sebesar Rp 15,59 triliun. Adapun kontributor terbesar datang dari tenor pendek atawa Rinciannya, SR020-T3 (tenor 3 tahun) sebesar Rp 12,28 triliun. Capaian itu setara 92,17% dari target. Sementara SR020-T5 (tenor 5 tahun) sebesar Rp 3,30 triliun atau setara 79,89% dari target.
Jelang Penutupan, Penjualan SR020 Telah Melampaui Target Awal Rp 15 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Jelang penutupan penawaran Sukuk Negara Ritel seri SR020, pemerintah mencatat penjualan SR020 telah melebihi target awal sebesar Rp 15 triliun. Berdasarkan salah satu mitra distribusi, Bibit, per Minggu (24/3) pukul 15.27 WIB, total penjualan SR020 sebesar Rp 15,59 triliun. Adapun kontributor terbesar datang dari tenor pendek atawa Rinciannya, SR020-T3 (tenor 3 tahun) sebesar Rp 12,28 triliun. Capaian itu setara 92,17% dari target. Sementara SR020-T5 (tenor 5 tahun) sebesar Rp 3,30 triliun atau setara 79,89% dari target.