KONTAN.CO.ID - Meski vaksin virus corona sudah ditemukan, bukan berarti Anda lalai dalam melakukan pencegahan Covid-19. Ada banyak hal yang bisa Anda lakukan supaya tidak tertular virus itu. Mulai dari memakai masker, menjaga jarak, dan rajin cuci tangan. Selain itu, masih banyak cara lain yang bisa Anda coba. Mengutip dari Eatthis.com, plant based eating atau diet nabati mampu meningkatkan sistem imun tubuh sehingga risiko penularan virus corona bisa turun. Diet nabati adalah pola makan di mana sebagian besar sumber makanan berasal dari sayur dan buah. Sayur dan buah mengandung banyak nutrisi yang dibutuhkan tubuh untuk melawan serangan virus corona.
Jenis diet ini bisa jadi pencegahan virus corona? Cek Laporannya
KONTAN.CO.ID - Meski vaksin virus corona sudah ditemukan, bukan berarti Anda lalai dalam melakukan pencegahan Covid-19. Ada banyak hal yang bisa Anda lakukan supaya tidak tertular virus itu. Mulai dari memakai masker, menjaga jarak, dan rajin cuci tangan. Selain itu, masih banyak cara lain yang bisa Anda coba. Mengutip dari Eatthis.com, plant based eating atau diet nabati mampu meningkatkan sistem imun tubuh sehingga risiko penularan virus corona bisa turun. Diet nabati adalah pola makan di mana sebagian besar sumber makanan berasal dari sayur dan buah. Sayur dan buah mengandung banyak nutrisi yang dibutuhkan tubuh untuk melawan serangan virus corona.