KONTAN.CO.ID - FRANKFURT. Jerman akan mulai memberikan suntikan vaksin COVID-19 segera bulan depan, kata Menteri Kesehatan Jens Spahn. “Ada alasan untuk optimis bahwa akan ada persetujuan untuk vaksin di Eropa tahun ini,” kata Spahn dalam wawancara dengan grup penerbitan RedaktionsNetzwerk Deutschland. "Dan kemudian kita bisa mulai sekarang juga."
Jerman akan memulai program vaksinasi COVID-19 pada bulan Desember 2020
KONTAN.CO.ID - FRANKFURT. Jerman akan mulai memberikan suntikan vaksin COVID-19 segera bulan depan, kata Menteri Kesehatan Jens Spahn. “Ada alasan untuk optimis bahwa akan ada persetujuan untuk vaksin di Eropa tahun ini,” kata Spahn dalam wawancara dengan grup penerbitan RedaktionsNetzwerk Deutschland. "Dan kemudian kita bisa mulai sekarang juga."