KONTAN.CO.ID - BERLIN. Jerman akan mulai menawarkan vaksinasi virus corona untuk semua anak dan remaja berusia 12 tahun ke atas, kata pejabat tinggi kesehatan setempat, Senin (1/8). "Kami menepati janji kami: semua orang yang ingin dapat divaksinasi di musim panas. kami memiliki cukup vaksin untuk semua kelompok umur," kata Menteri Kesehatan Jerman Jens Spahn setelah pertemuan dengan 16 menteri kesehatan negara bagian Jerman. "Oleh karena itu, anak-anak dan remaja ... dapat memutuskan untuk divaksinasi setelah konsultasi medis dan dengan demikian melindungi diri mereka sendiri dan orang lain," tambahnya.
Jerman menawarkan suntikan COVID-19 untuk semua anak di atas 12 tahun
KONTAN.CO.ID - BERLIN. Jerman akan mulai menawarkan vaksinasi virus corona untuk semua anak dan remaja berusia 12 tahun ke atas, kata pejabat tinggi kesehatan setempat, Senin (1/8). "Kami menepati janji kami: semua orang yang ingin dapat divaksinasi di musim panas. kami memiliki cukup vaksin untuk semua kelompok umur," kata Menteri Kesehatan Jerman Jens Spahn setelah pertemuan dengan 16 menteri kesehatan negara bagian Jerman. "Oleh karena itu, anak-anak dan remaja ... dapat memutuskan untuk divaksinasi setelah konsultasi medis dan dengan demikian melindungi diri mereka sendiri dan orang lain," tambahnya.