KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan logistik PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) menyebutkan hingga September 2020 pihaknya mengalami pertumbuhan volume pengiriman barang mencapai 20%. Eri Palgunadi,VP of Marketing JNE, mengatakan, walau di tengah pandemi yang dinamis, saat ini kondisi kinerja cenderung apik. "Kondisi dinamis karena pandemic yang dimaksud seperti adanya penurunan kiriman internasional di pertengahan bulan Maret sampai dengan April 2020. Sementara volume pengiriman domestik, baik dalam kota, antar kota dan antar propinsi terlihat trendnya meningkat, dengan variasi jenis pengiriman beragam. Terbesar adalah kiriman yang terkait dengan covid-19 (APD, Masker dll) dan kiriman jenis lainnya sangat meningkat," jelas Eri kepada Kontan, Selasa (20/10).
JNE bukukan pertumbuhan volume pengiriman 20% hingga September 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan logistik PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) menyebutkan hingga September 2020 pihaknya mengalami pertumbuhan volume pengiriman barang mencapai 20%. Eri Palgunadi,VP of Marketing JNE, mengatakan, walau di tengah pandemi yang dinamis, saat ini kondisi kinerja cenderung apik. "Kondisi dinamis karena pandemic yang dimaksud seperti adanya penurunan kiriman internasional di pertengahan bulan Maret sampai dengan April 2020. Sementara volume pengiriman domestik, baik dalam kota, antar kota dan antar propinsi terlihat trendnya meningkat, dengan variasi jenis pengiriman beragam. Terbesar adalah kiriman yang terkait dengan covid-19 (APD, Masker dll) dan kiriman jenis lainnya sangat meningkat," jelas Eri kepada Kontan, Selasa (20/10).