KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Beragam cara dilakukan pemerintah Amerika Serikat (AS) untuk mendorong masyarakatnya agar mau mengikuti program vaksinasi untuk melawan Covid-19. Mulai dari penitipan anak gratis hingga bir gratis mulai ditawarkan. Presiden AS Joe Biden pada hari Rabu (2/6) menyampaikan upaya baru untuk mencapai target jumlah vaksinasi nasional, yakni dengan menawarkan bir gratis untuk setiap orang yang baru menerima vaksin Covid-19. Pemerintahan Biden saat ini menargetkan untuk bisa memberikan setidaknya satu dosis vaksin kepada 70% populasi dewasa sebelum musim liburan Hari Kemerdekaan tanggal 4 Juli mendatang.
Joe Biden tawarkan bir gratis untuk masyarakat yang terima vaksin Covid-19
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Beragam cara dilakukan pemerintah Amerika Serikat (AS) untuk mendorong masyarakatnya agar mau mengikuti program vaksinasi untuk melawan Covid-19. Mulai dari penitipan anak gratis hingga bir gratis mulai ditawarkan. Presiden AS Joe Biden pada hari Rabu (2/6) menyampaikan upaya baru untuk mencapai target jumlah vaksinasi nasional, yakni dengan menawarkan bir gratis untuk setiap orang yang baru menerima vaksin Covid-19. Pemerintahan Biden saat ini menargetkan untuk bisa memberikan setidaknya satu dosis vaksin kepada 70% populasi dewasa sebelum musim liburan Hari Kemerdekaan tanggal 4 Juli mendatang.