KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo mengucapkan terima kasih kepada sejumlah alumni Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) yang sudah membantunya di pemerintahan. Hal itu diungkapkan Presiden Jokowi dalam pidatonya di acara Musyawarah Nasional VI Ikatan Alumni PMII di Grand Ballroom Hotel JS Luwansa, Jakarta Selatan, Jumat (20/7). “Saya sebagai Presiden ingin berterima kasih kepada alumni PMII, karena alumni PMII sudah banyak membantu pemerintah,” ujar Jokowi.
Jokowi: Ada Muhaimin Iskandar, beliau banyak membantu saya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo mengucapkan terima kasih kepada sejumlah alumni Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) yang sudah membantunya di pemerintahan. Hal itu diungkapkan Presiden Jokowi dalam pidatonya di acara Musyawarah Nasional VI Ikatan Alumni PMII di Grand Ballroom Hotel JS Luwansa, Jakarta Selatan, Jumat (20/7). “Saya sebagai Presiden ingin berterima kasih kepada alumni PMII, karena alumni PMII sudah banyak membantu pemerintah,” ujar Jokowi.