KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) buka suara soal larangan mengadakan buka bersama. Jokowi menegaskan bahwa arahan untuk tidak mengadakan buka puasa bersama hanya ditujukan bagi para pejabat di internal pemerintahan. Jokowi menyebut, arahan tersebut tidak berlaku untuk masyarakat umum. "Arahan untuk tidak berbuka puasa bersama itu hanya ditujukan untuk internal pemerintah, khususnya para menko, para menteri dan kepala lembaga pemerintah non-kementerian, bukan untuk masyarakat umum. Sekali lagi bukan untuk masyarakat umum," ujarnya dalam Kanal YouTube Sekretariat Presiden, Senin (27/3).
Jokowi: Arahan Tidak Adakan Buka Puasa Bersama Hanya untuk Internal Pemerintah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) buka suara soal larangan mengadakan buka bersama. Jokowi menegaskan bahwa arahan untuk tidak mengadakan buka puasa bersama hanya ditujukan bagi para pejabat di internal pemerintahan. Jokowi menyebut, arahan tersebut tidak berlaku untuk masyarakat umum. "Arahan untuk tidak berbuka puasa bersama itu hanya ditujukan untuk internal pemerintah, khususnya para menko, para menteri dan kepala lembaga pemerintah non-kementerian, bukan untuk masyarakat umum. Sekali lagi bukan untuk masyarakat umum," ujarnya dalam Kanal YouTube Sekretariat Presiden, Senin (27/3).