KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggaungkan cinta produk dalam negeri dan benci produk luar negeri. Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengungkapkan cerita dibalik pernyataan presiden tersebut. Diketahui pernyataan tersebut disampaikan Jokowi dalam pidatonya saat membuka Rapat Kerja Kementerian Perdagangan (Kemendag) 2021, Kamis (4/3/2021). Menurut Lutfi, alasan mengapa Jokowi mengkampanyekan benci produk luar negeri karena dipicu cerita yang ia bagikan sesaat sebelum acara di mulai, yakni mengenai fenomena UMKM Indonesia yang terdampak produk impor melalui perdagangan digital.
Jokowi gaungkan benci produk luar negeri, begini cerita di baliknya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggaungkan cinta produk dalam negeri dan benci produk luar negeri. Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengungkapkan cerita dibalik pernyataan presiden tersebut. Diketahui pernyataan tersebut disampaikan Jokowi dalam pidatonya saat membuka Rapat Kerja Kementerian Perdagangan (Kemendag) 2021, Kamis (4/3/2021). Menurut Lutfi, alasan mengapa Jokowi mengkampanyekan benci produk luar negeri karena dipicu cerita yang ia bagikan sesaat sebelum acara di mulai, yakni mengenai fenomena UMKM Indonesia yang terdampak produk impor melalui perdagangan digital.