KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo meminta percepatan penyaluran bantuan sosial (bansos). Di tengah pandemi virus corona (Covid-19) bansos sangat diperlukan sebagai jaring pengaman sosial. Jokowi meminta agar prosedur penyaluran dipermudah sehingga lebih cepat. "Masalah prosedur yang berbelit-belit, padahal situasinya adalah situasi yang tidak normal yang bersifat extra ordinary," ujar Jokowi saat membuka rapat terbatas melalui video conference di Istana Merdeka, Selasa (19/5). Baca Juga: Jubir pemerintah: New Normal itu adalah perubahan budaya, bukan perubahan PSBB
Jokowi instruksikan penyederhanaan prosedur penyaluran bansos yang berbelit-belit
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo meminta percepatan penyaluran bantuan sosial (bansos). Di tengah pandemi virus corona (Covid-19) bansos sangat diperlukan sebagai jaring pengaman sosial. Jokowi meminta agar prosedur penyaluran dipermudah sehingga lebih cepat. "Masalah prosedur yang berbelit-belit, padahal situasinya adalah situasi yang tidak normal yang bersifat extra ordinary," ujar Jokowi saat membuka rapat terbatas melalui video conference di Istana Merdeka, Selasa (19/5). Baca Juga: Jubir pemerintah: New Normal itu adalah perubahan budaya, bukan perubahan PSBB