KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menjelang bulan puasa, permintaan bahan panan biasanya meningkat. Presiden Joko Widodo (Jokowi) pun menginstruksikan kementerian/lembaga memastikan kecukupan stok pangan untuk kebutuhan Ramadan. Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengatakan, dalam rapat terbatas, Presiden Jokowi mengumpulkan menteri koordinator perekonomian, menteri, Kapolri dan Bulog dan unsur unsur terkait untuk membahas stok pangan pada masa Ramadan. Jokowi meminta para menteri dan kepala lembaga mengecek komoditas pangan. Mulai dari beras, jagung, kedelai, bawang merah, bawang putih, cabe besar, cabe rawit, daging sapi, dagung ayam, telur, dan gula. Khususnya dalam rangka ketersediaan bulan ramadhan dan idul fitri yang akan datang.
Jokowi Instruksikan Stok Pangan Harus Terpenuhi Saat Ramadan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menjelang bulan puasa, permintaan bahan panan biasanya meningkat. Presiden Joko Widodo (Jokowi) pun menginstruksikan kementerian/lembaga memastikan kecukupan stok pangan untuk kebutuhan Ramadan. Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengatakan, dalam rapat terbatas, Presiden Jokowi mengumpulkan menteri koordinator perekonomian, menteri, Kapolri dan Bulog dan unsur unsur terkait untuk membahas stok pangan pada masa Ramadan. Jokowi meminta para menteri dan kepala lembaga mengecek komoditas pangan. Mulai dari beras, jagung, kedelai, bawang merah, bawang putih, cabe besar, cabe rawit, daging sapi, dagung ayam, telur, dan gula. Khususnya dalam rangka ketersediaan bulan ramadhan dan idul fitri yang akan datang.