KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengumpulkan para menteri dan kelapa lembaga untuk membahas pencegahan dan penanggulangan terorisme dalam rapat terbatas (ratas) di Kantor Kepresidenan, Selasa (22/5). Hal itu terkait kejadian terorisme yang terjadi secara beruntun pada pekan lalu di Sidoarjo dan Surabaya, Jawa Timur. Presiden kembali mengingatkan bahwa, terorisme adalah kejahatan luar biasa terhadap negara, bangsa, dan kemanusiaan. Sehingga perlu adanya perlawanan yang juga luar biasa. Adapun selama pemerintah lebih banyak fokus perhatian pada pendekatan hard power yang mengedepankan penggunaan tindakan, pencegahan sebelum aksi teror dilakukan.
Jokowi kumpulkan para menteri bahas pencegahan dan penanggulangan terorisme di Istana
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengumpulkan para menteri dan kelapa lembaga untuk membahas pencegahan dan penanggulangan terorisme dalam rapat terbatas (ratas) di Kantor Kepresidenan, Selasa (22/5). Hal itu terkait kejadian terorisme yang terjadi secara beruntun pada pekan lalu di Sidoarjo dan Surabaya, Jawa Timur. Presiden kembali mengingatkan bahwa, terorisme adalah kejahatan luar biasa terhadap negara, bangsa, dan kemanusiaan. Sehingga perlu adanya perlawanan yang juga luar biasa. Adapun selama pemerintah lebih banyak fokus perhatian pada pendekatan hard power yang mengedepankan penggunaan tindakan, pencegahan sebelum aksi teror dilakukan.