KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengadakan rapat terbatas dengan sejumlah menteri untuk membahas tata kelola industri alat kesehatan (alkes) dan obat-obatan. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, dalam rapat membahas mahalnya harga alat kesehatan dan obat-obatan. Padahal, Presiden Jokowi meminta agar terbangunnya ketahanan industri kesehatan untuk mengantisipasi jika ada pandemi lagi. "Tadi disampaikan perbedaan harga obat itu tiga kali, lima kali, dibandingkan dengan Malaysia," ujar Budi di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (2/7).
Jokowi Minta Menkes Rumuskan Kebijakan agar Harga Alkes dan Obat Bisa Murah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengadakan rapat terbatas dengan sejumlah menteri untuk membahas tata kelola industri alat kesehatan (alkes) dan obat-obatan. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, dalam rapat membahas mahalnya harga alat kesehatan dan obat-obatan. Padahal, Presiden Jokowi meminta agar terbangunnya ketahanan industri kesehatan untuk mengantisipasi jika ada pandemi lagi. "Tadi disampaikan perbedaan harga obat itu tiga kali, lima kali, dibandingkan dengan Malaysia," ujar Budi di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (2/7).