KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo meminta eksekusi program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) secara cepat. Program PEN dirancang untuk mengeluarkan Indonesia dari tekanan ekonomi akibat pandemi virus corona (Covid-19). Seperti dikethui, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal pertama tahun 2020 hanya sebesar 2,97%. "Kuartal kedua, ketiga dan keempat kita harus mampu menahan agar laju pertumbuhan ekonomi tidak merosot lebih dalam lagi, tidak sampai minus," ujar Jokowi saat membuka rapat terbatas melalui video conference di Istana Merdeka, Rabu (3/6).
Jokowi minta pemulihan pertumbuhan ekonomi Indonesia dipercepat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo meminta eksekusi program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) secara cepat. Program PEN dirancang untuk mengeluarkan Indonesia dari tekanan ekonomi akibat pandemi virus corona (Covid-19). Seperti dikethui, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal pertama tahun 2020 hanya sebesar 2,97%. "Kuartal kedua, ketiga dan keempat kita harus mampu menahan agar laju pertumbuhan ekonomi tidak merosot lebih dalam lagi, tidak sampai minus," ujar Jokowi saat membuka rapat terbatas melalui video conference di Istana Merdeka, Rabu (3/6).