KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo meminta penanganan korban banjir bandang di Lebak, Banten dilakukan segera. Pendataan rumah yang rusak akibat banjir telah dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Lebak. Disampaikan ada sekitar 1.410 rumah yang rusak akibat banjir. Melihat itu Jokowi menyampaikan kemungkinan relokasi. Pasalnya banjir yang besar menyebabkan wilayah sulit untuk dihuni kembali. Baca Juga: Beri bantuan ke korban banjir yang tersengat listrik, DPRD DKI: Kami bukan pencitraan
Jokowi minta penanganan korban banjir di Lebak segera dilakukan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo meminta penanganan korban banjir bandang di Lebak, Banten dilakukan segera. Pendataan rumah yang rusak akibat banjir telah dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Lebak. Disampaikan ada sekitar 1.410 rumah yang rusak akibat banjir. Melihat itu Jokowi menyampaikan kemungkinan relokasi. Pasalnya banjir yang besar menyebabkan wilayah sulit untuk dihuni kembali. Baca Juga: Beri bantuan ke korban banjir yang tersengat listrik, DPRD DKI: Kami bukan pencitraan